tepat sesuai dengan kebutuhan anda. sesuai dengan fungsinya, sebenarnya ada banyak sekali jenis susu yang bisa anda pilih untuk membantu anda menambah berat badan. Karena masalah berat badan memang sangat perlu untuk diperbaiki. Karena bisa saja penyebab utama berat badan tidak seharusnya adalah salah satunya masalah gizi. Oleh sebab itu, gizi atau nutrisi sangat perlu untuk dipenuhi dengan baik. tubuh juga membutuhkan porsinya sendiri dalam hal pemenuhan gizi. Inilah yang perlu anda ketahui dengan baik. sekarang kami akan menjelaskan apa saja kandungan dari susu yang dapat menambah berat badan, yaitu sebagai berikut:
• Pertama, memiliki kandungan energi (kalori) sebanyak 200-220 kkal.
• Kedua, terdapat kandungan lemak sebanyak 5 gram.
• Ketiga, ada kandungan protein yang dikandung dalam susu ini sebanyak 15 gram.
• Keempat, ada kandungan gula sebanyak 17 gram.
Itulah beberapa kandungan susu yang memiliki manfaat menambah berat badan. Ini sangat penting untuk anda ketahui sebagai pertimbangan sebelum memutuskan untuk mengkonsumsi susu tersebut. Karena anda akan mengkonsumsinya dalam jangka yang panjang, sehingga pertimbangan terkait kesehatan juga harus anda perhatikan.
Manfaat susu pada umumnya
Jika anda memiliki masalah terkait kurangnya pemenuhan gizi atau nutrisi anda bisa saja mengkonsumsi sembarang susu yang diperuntukkan orang dewasa. Karena ada banyak sekali jenis susu yang dapat anda pilih untuk menunjang kebutuhan nutrisi anda. terutama untuk susu putih, karena masih memiliki banyak kandungan protein alami tanpa campuran apapun. Apalagi jika anda membutuhkan susu penambah berat badan yang efektif membantu pertambahan berat badan anda. berikut kami akan menyebutkan beberapa manfaat dari susu putih yang murni, antara lain yaitu:
• Pertama, susu sangat kaya akan kandungan nutrisi, sehingga sangat pas jika anda gunakan sebagai salah satu alternatif untuk membantu anda dalam menambah berat badan.
• Kedua, sebagai salah satu sumber protein yang berkualitas sehingga sangat pas jika anda gunakan untuk mengatasi masalah berat badan atau kekurangan gizi.
• Ketiga, salah satu manfaat susu adalah mampu menunjang pertumbuhan tulang sekaligus menguatkan tulang.
• Keempat, susu dipercaya mampu menjadi salah satu bahan yang serbaguna, maksudnya adalah dapat digunakan untuk membantu menurunkan berat badan, ataupun menaikkan berat badan.
Efek samping susu penambah berat badan
Tahukah anda bahwa setiap makanan atau minuman yang kita konsumsi memiliki efek samping yang mungkin saja baik dan bisa juga buruk untuk kesehatan badan. Oleh sebab itu, anda harus benar- benar memperhatikan keseimbangan pola makanan anda. karena akan sangat tidak baik untuk perkembangan kesehatan anda. salah satunya adalah susu, susu juga mengandung beberapa kandungan yang tentu saja akan memberikan efek samping untuk anda. jadi susu mengandung kandungan glukosa yang cukup tinggi, sehingga anda harus tetap memperhatikan porsi konsumsinya dengan baik. kadar glukosa yang baik untuk dikonsumsi oleh tubuh adalah sekitar 50 gram dalam sehari, jika anda mengkonsumsi glukosa lebih tinggi dari yang ditakarkan oleh kementrian kesehatan, anda mungkin saja akan mengalami masalah kesehatan seperti diabetes bahkan obesitas. Oleh sebab itu, meskipun anda membutuhkan susu penambah berat badan, anda harus tetap memperhatikan takaran yang seharusnya agar kesehatan anda juga dapat terkontrol dengan baik.